Bandar Lampung, – Direktorat Lalullintas (Ditlantas) Polda Lampung Kombes Pol Donny Sabardi Halomoan Damanik mengajak awak media untuk menyebar luaskan pada masyarakat himbauan terkait larangan mudik dengan adanya Operasi(Ops) Keselamatan Krakatau dan Kesiapan Operasi Ketupat Krakatau 2021. Acara tersebut juga dihadiri oleh Humas Polda Lampung, jajaran Ditlantas Polda Lampung, pimpinan Redaksi media dan para wartawan. “Pada (2/4 ) kemarin, kita gelar pasukan, ini operasi ketupat dalam rangka pengamanan keselamatan wilayah di tahun 2021,” ungkap Kombes…
"Kombes Pol Donny Himbau Larangan Mudik Kalau Tidak Mau Kena Sanksi"