Pegunungan Bintang – Satgas Pamtas Yonif 143/TWEJ Pos Batom berkolaborasi dengan Satgas Damai Cartenz Mabespolri mengadakan Bakti sosial di Kampung Batom, Distrik Batom, Kab. Pegunungan Bintang, Papua, Rabu (28/12/2022). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Distrik Batom Bapak Yoben Kimki, S.I.P., Kepala Kampung Batom 1 Bapak Yahya Prui, Kepala Kampung Muara Bapak Gasper Kini, Kepala Suku Bapak Lucas Prui dan juga Pangkodap Bintang Civik Bapak Yason Sipanki. Kegiatan tersebut merupakan wujud bersinerginya Satgas Yonif 143/TWEJ…
"Kolaborasi Satgas Yonif 143/TWEJ Dan Damai Cartenz Lakukan Ini"
